Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

kini Hadir Warmindo Viral di Pekanbaru - Vlogger Riau


Warmindo adalah salah satu usaha kuliner yang baru baru ini viral di media sosial baik di Instagram, Facebook, Twitter, YouTube maupun aplikasi tiktok.

Dan sudah tersebar di berbagai daerah yang ada di Indonesia termasuk pekanbaru.

Kepanjangan warmindo adalah Warung makan Indomie 

Jadi warmindo merupakan Salah satu usaha franchise yang menggunakan produk dari Indomie tentunya.

Dan akhirnya wakvlog berkesempatan bisa mereview tempat kuliner yang lagi viral di Pekanbaru.

Jadi Indomie yang di review adalah mieghetti rasa bolognese dengan tambahan kerupuk,sayur sawi dan pelengkapnya ada tambahan telur mata sapi dan juga saos dan kecap.

Warmindo Pekanbaru memiliki fasilitas baik indoor maupun outdoor.jadi pengunjung bebas memilih tempat maunya makan di mana.

Juga tersedia akustik musik.
Recommended untuk nongkrong bersama teman-teman dan keluarga tercinta sob.

Harga Makan dan Minum di Warmindo Pekanbaru

Untuk harga Makan di warmindo berkisar Rp.6.000 - Rp.7.000 dan untuk topping dikenakan biaya tambahan Rp.3.000 

Dan untuk minuman berkisar Rp.2.000 - Rp.10.000 

Cukup murah bukan sob ?

Lokasi warmindo pekanbaru

Berlokasi di jalan s.parman di seberang SMP Al Azhar Pekanbaru

Mulai buka setiap hari pukul 14:00 - 23:00 Wib

Untuk update menu warmindo Pekanbaru bisa cek di Instagram @warmindo.pku

Jika ada pertanyaan seputar Kuliner dan wisata di Pekanbaru Riau
Bisa dm di Instagram @vloggerriau
Terimakasih..

#warmindo #warmindoterdekat #warmindoadalah #warmindokekinian #warmindomodern #warmindoviral #warmindofranchise